Perbedaan perangkat lunak sumber terbuka dengan perangkat lunak gratis

Serupa dengan perangkat lunak gratis, perangkat lunak sumber terbuka merupakan perangkat lunak yang juga dapat diperoleh dan didistribusikan secara bebas. Berbeda halnya dengan perangkat lunak gratis yang belum tentu boleh dilihat kode aslinya, perangkat lunak sumber terbuka dapat dibaca kode-kode pemrograman sesuai aslinya. Kode pemrograman ini dapat juga diubah, dimodifikasi dan dikembangkan sendiri oleh kita dengan tetap memperhatikan kaidah yang berlaku sesuai dengan lisensi perangkat lunak tersebut.
Sebagai contoh untuk memahami perbedaan antara kedua jenis perangkat ini dapat diilustrasikan misalnya perusahaan Microsoft pada suatu saat menjadikan salah satu produknya menjadi perangkat lunak gratis. Hal ini berarti siapapun dapat mendapatkannya secara gratis. Akan tetapi anda tidak diperkenankan untuk kemudian memodifikasi dan mengembangkan produk perangkat lunak tersebut.
Dapat disimpulkan, perangkat lunak sumber terbuka sudah pasti merupakan perangkat lunak gratis, namun sebaliknya perangkat lunak gratis belum tentu merupakan perangkat lunak sumber terbuka.


0 komentar to "Perbedaan perangkat lunak sumber terbuka dengan perangkat lunak gratis"

Posting Komentar

Lorem Ipsum

About

My Album

Translater

musik

D'Masiv ~ Sudahi Perih Ini

Get more songs & code at www.stafaband.info
D'Masiv ~ Apa Salahku

Get more songs & code at www.stafaband.info
D'Masiv ~ Rindu Setengah Mati (Feat Kevin Aprilio)

Get more songs & code at www.stafaband.info

Remember Time

Blingify.com - Love Hearts Backgrounds

musik

D'Masiv ~ Sudahi Perih Ini

Get more songs & code at www.stafaband.info
Blingify.com - Love Hearts Backgrounds

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

About Me

Foto Saya
rya
Nama saya Rya Andryanti.Biasa dipanggil Rya.Saya lahir pada tanggal 07 Mei 1993.Saya anak ke 2 dari 3 bersaudara.saya memulai pendidikan dari TK DHARMAWANITA SUMBERJO, setalah itu SDN SUMBERJO 02, kemudian SMPN 01 KADEMANGAN, dan sekarang saya meLanjutkan di SMKN 02 BLITAR dengan mengambil jurusan TKJ.
Lihat profil lengkapku